Rabu tanggal 08 Januari 2020, Pemerintah Desa Sebalor bersama Polsek dan Koramil Bandung menanam pohon dilokSI wisata Watu Gedong sekitar 500 pohon.

Reboisasi adalah sebuah kegiatan penanaman hutan kembali berguna untuk  meningkatkan penyerapan polusi dan debu dari udara, mencegah banjir,longsor dan hutan yang gundul.

Dengan adanya Reboisasi dapat kita peroleh beberapa manfaat antara lain :              1. Kita bisa melestarikan sumber daya alam yang sudah diberikan oleh Tuhan Yang Maha Esa.      2.Dengan Reboisasi pencemaran lingkungan akan dapat berkurang.

Pada intinya tujuan Reboisasi adalah agar semua umat manusia tidak punah dan ekosistem alam tetap terjaga dengan baik.

Bagaimana reaksi anda mengenai artikel ini ?